04Oct
Pangkalan Kerinci, 04 Oktober 2019 bertempat di Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Pelalawan dilaksanakan acara Perayaan HUT Dharmayukti Karini Cabang Pelalawan ke-XVII. Pelaksanaan Peringatan HUT DYK yang ke-17 Tahun 2019 kali ini bertempat di gedung Pengadilan Negeri Pelalawan dan dihadiri oleh Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan, Hakim beserta seluruh anggota Dharmayukti Karini cabang Pelalawan. Tema HUT DYK Pelalawan yang ke-17 adalah “Dengan Semangat Hari Ulang Tahun XVII Dharmayukti Karini Bertekad Untuk Mempertegas Identitas Diri Melalui Realisasi Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi” Adapun susunan acaranya adalah sebagai berikut: Pembukaan dari MC Menyanyikan Mars dan Hymne Dharmayukti Karini Kata sambutan dari bapak pelindung... Lanjutkan
Continue Reading23May
Pada Hari Kamis, 23 Mei 2019 Ibu-ibu Anggota dan Pengurus Dharmayukti Karini Cabang Pelalawan mengadakan Acara Anjangsana ke Rumah Anak Yatim Piatu & Dhuafa Tahfidz Quran yang berada di Jl. Lingkar 40 Pangkalan Kerinci – Pelalawan. Dharmayukti Karini memberikan bantuan berupa kebutuhan bahan pokok sehari-hari dan juga bantuan uang tunai untuk Panti Asuhan. Acara ini merupakan program rutin dari Seksi Sosial Budaya Dharmayukti Karini Cabang Pelalawan yang dilaksanakan setiap tahunnya dan bertepan dengan Bulan Ramadhan. Penyerahan bantuan secara simbolis diberikan langsung oleh Ketua Dharmayukti Karini (DYK) Cabang Pelalawan, Ibu Lasmaida Lidya Tampubolon, Amd. Ked kepada pengurus panti asuhan. Acara anjangsana berlangsung... Lanjutkan
Continue Reading25Feb
Senin, 25 Februari 2019 bertempat di Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Pelalawan dilaksanakan acara MUSCAB (Musyawarah Cabang) ke- VI Dharmayukti Karini Cabang Pelalawan. Musyawarah Cabang ini dihadiri oleh Bapak Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan dan Bapak Ketua Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci selaku Pelindung Dari Dharmayukti Karini Cabang Pelalawan, serta semua anggota dan pengurus Dharmayukti Karini cabang Pelalawan. Acara dimulai dengan Pembukaan dilanjutkan dengan menyanyikan lagu Hymne dan Mars Dharmayukti Karini, dan kata sambutan dari Ketua Panitia dilanjutkan dengan sambutan Ketua Dharmayukti Karini Cabang Pelalawan dengan tema : MELALUI MUSYAWARAH CABANG (MUSCAB) VI DHARMAYUKTI KARINI CABANG PELALAWAN TAHUN 2019 KITA REVITALISASI TUGAS... Lanjutkan
Continue Reading18May
Jumat, 18 Mei 2018 Dharmayukti Karini (DYK) Cabang Pelalawan melaksanakan kegiatan Anjangsana ke Rumah Anak Yatim Piatu & Dhuafa Tahfidz Quran yang berada di Jl. Lingkar 40 Pangkalan Kerinci – Pelalawan. Kegiatan ini di ikuti oleh anggota Dharmayukti Karini (DYK) Cabang Pelalawan. Penyerahan bantuan secara simbolis diberikan langsung oleh Ketua Dharmayukti Karini (DYK) Cabang Pelalawan, Ibu Lasamaida Lidya Tampubolon, Amd. Ked kepada pengurus panti asuhan.
Continue Reading19Dec
Selasa, 19 Desember 2017 bertempat di Gedung Daerah Pemkab Pelalawan, dilaksanakan acara pertemuan Daerah Dharmayukti Karini, dengan tema “Sosialisasi Contoh Laporan Kegiatan Pengurus Daerah dan Pengurus Cabang Dharmayukti Karini”.
Continue Reading