Senin 16 November 2020,telah dilaksanakan pemeriksaan Test Urine bagi seluruh Hakim dan Pegawai Pengadilan Negeri Pelalawan Oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Kab. Pelalawan yang dipimpin oleh Kepala BNN Bapak Drs . AKBP Andi Salomon, SH, dimana kegiatan ini sebagai upaya pencegahan dini terhadap bahaya Narkoba dan bertujuan untuk menciptakan lingkungan kerja yang bersih dari penyalahgunaan narkoba di Lingkungan Pengadilan Negeri Pelalawan
Pemeriksaan Test Urine bagi seluruh Hakim dan Pegawai Pengadilan Negeri Pelalawan
